6 Kejutan Sempurna untuk Merayakan Hari Ibu
Selain identik dengan Natal, Desember juga merupakan momen perayaan hari ibu. Ketika hari ibu tiba, pusat perbelanjaan dan toko online mulai menjual beberapa produk yang berkaitan dengan kado untuk ibu.
BAGI Anda yang ingin memberikan kejutan untuk memberikan kebahagiaan di hari Ibu, berikut ini 6 kejutan yang dapat Anda berikan untuk membuat ibu bahagia :
1. Buket Bunga Spesial di hari Ibu
Memberikan bunga pada kekasih adalah hal yang sering dilakukan, namun waktunya Anda memberikan hal yang juga romantis kepada ibu.
Sebagai simbol kecintaan Anda bagi Ibu, berikan buket bunga spesial untuk merayakan peringatan Hari Ibu. Anda bisa memberikan buket bunga Hari Ibu seperti Credence Love yang dirangkai dengan indah dan dilengkapi ucapan selamat Hari Ibu.
Credence Love, Rp 685,000; beli di sini
Bagi Anda yang memiliki ibu yang menyukai sesuai yang elegan, jenis hadiah bunga preserved seperti Astoria Momento - Angelic White juga menjadi pilihan yang tepat sebagai kado untuk ibu. Mawar yang diawetkan secara alami ini awet hingga 3 tahun lamanya, sehingga melambangkan cinta abadi layaknya cinta seorang ibu.
Astoria Momento - Angelic White, Rp 785,000; beli di sini
2. Cupcakes Cantik dengan Pesan Unik
Ide mengutarakan isi hati melalui tulisan yang disampaikan dalam cupcakes juga merupakan kejutan romantis yang bisa Anda lakukan untuk ibu tercinta.
Pesca Crunchy Ice Cream Cupcake, Rp 425,000; Beli di Sini
Anda dapat memilih cupcakes seperti Pesca Crunchy Ice Cream Cupcake yaitu paduan kue dengan es krim dengan desain yang cantik dan dapat ditulis pesan Anda untuk ibu.
Ucapkan terima kasih tulus Anda dan juga ungkapkan betapa bahagianya Anda memiliki ibu yang telah melahirkan Anda ke dunia lewat cupcakes yang Anda hadiahkan kepada ibu di momen Hari Ibu.
3. Hadiah Berupa Foto Kebersamaan Anda dan Ibu
Hal yang paling membahagiakan untuk ibu adalah ketika sang anak selalu mengingatnya di setiap momen dalam hidup sang anak.
Maka dari itu, mengabadikan momen kebahagiaan Anda dan ibu dan dijadikannya hadiah merupakan salah satu kejutan yang bisa Anda berikan di hari ibu.
Anda dapat memberikan hadiah berupa foto kebersamaan Anda dan ibu yang diabadikan dalam karya seni atau karya lain seperti Stone Printing Photo Square.
Foto Anda dan Ibu akan dicetak di atas permukaan batu berbentuk persegi dengan penuh warna dan dapat menghiasi meja kerja maupun ruang tamu di rumah.
Stone Printing Photo Square, Rp 225,000; beli di sini
Baca Juga : 5 Ide Hadiah Menyambut Hari Natal untuk Orang Tersayang
4. Artifisial Flower
Bagi Anda yang ingin memberikan hadiah bunga namun dengan kondisi bunga tersebut dapat disimpan sebagai kenang-kenangan, Anda dapat memberikan kado untuk ibu berupa rangkaian bunga artifisial.
Selain dapat disimpan lama, bunga semacam ini juga telah menjadi tren sebagai hadiah. Pilihlah karangan artifisial flower sesuai dengan warna kesukaan ibu atau sesuaikan dengan karakter dan juga pesan yang ingin Anda sampaikan kepada ibu.
Bagi Anda yang ingin menyiratkan pesan ketulusan, Gale Artificial merupakan ide yang baik sebagai hadiah di Hari Ibu.
Bagi Anda yang ingin memberikan simbol terima kasih atas kasih dan cinta yang telah ibu berikan, pilihlah kombinasi bunga warna ungu dan pink seperti bunga artifisial Royal Delight, atau jenis rangkaian bunga dengan konsep lainnya.
Gale Artificial, Rp 635,000; beli di sini
5. Parfum
Bagi si pemilik ibu pencinta sesuatu yang elegan, Anda dapat memberikan parfum branded sebagai hadiah di Hari Ibu.
Anda dapat memberikan parfum wanita seperti parfum Bvlgari, Calvin Klein, Victoria Secret dan brand lainnya yang mengeluarkan parfum khusus wanita.
Burberry Brit Sheer Women EDT - 100 mL, Rp 599,000; beli di sini
6. Cokelat Sebagai Tanda Kecintaan untuk Ibu
Cokelat juga merupakan ide hadiah yang baik diberikan di Hari Ibu. Cokelat melambangkan sesuatu yang manis, maka dengan memberikan cokelat di hari ibu, menyiratkan harapan agar ibu selalu sehat dan juga diberikan kehidupan yang bahagia dan manis.
Anda dapat memberikan sekotak macaron ataupun bagi Anda si pencinta ide kreatif, ada dapat memberikan cokelat dengan konsep kotak unik yang memberikan pesan-pesan positif dan romantis yang dapat Anda berikan kepada ibu.
Le Sucre Mini Macaron Chocolate Flavor, Rp 115,000; beli di sini